Blogger Akan Mengganti Nama Menjadi Google Blog

Thursday, July 7, 2011

Berita mengejutkan datang kembali dari perusahaan internet raksasa google,dalam waktu dekat ini blogger,yang merupakan anak perusahaan google akan diganti dengan nama baru yakni google blog.hal ini berkenaan dengan hadirnya google + dan perombakan besar-besaran yang belakangan ini terjadi dalam tubuh google.
Seperti yang kita ketahui awalnya blogger bukan merupakan produk google tetapi merupakan perusahaan tersendiri yang kemudian di beli lisensinya oleh google.hal itulah yang membuat nama produk yang satu ini tidak menyertakan nama google di awal namanya seperti produk  google yang lain.sebut saja google chrome,google maps,google adsense,gooogle translate dsb.
Namun,dengan hadirnya layanan google + yang akan segera menjadi penomena baru diranah dunia maya.maka google akan mengganti semua produknya dengan embel-embel nama google di awal namanya.tidak terkecuali juga dengan blogger.berikut ini pemberitahuan mengenai penggantian nama itu oleh akun google plus yang belum lama ini di posting di facebook.
Dari pemberitahuan itu ternyata bukan hanya blogger saja yang diganti namanya menjadi google blog.tetapi situs milik google yang menyimpan jutaan foto Picasa juga akan diganti menjadi google photos.mudah-mudahan dengan pergantian nama tersebuh semua produk google akan jauh lebih berkembang pesat dari situs-situs yang menjadi saingannya selama ini.

No comments:

Post a Comment


 
© Copyright 2011-2012 Simoncelli MotoGP All Rights Reserved.
Template Design by Simoncelli MotoGP | Published by Bloggers Templates | Powered by Blogger.com.